Berapa Banyak Chapter Yang Ada Di Final Fantasy 7 Remake
Berapa Banyak Chapter Yang Ada Di Final Fantasy 7 Remake. Sebelum rilis dari final fantasy 7 remake. Square Enix mengungkapkan bahwa game tersebut akan sepanjang game asli lainnya. Dengan berapa lama waktu yang dibutuhkan untuk mengalahkan game ff7 remake antara 30-50 jam tergantung gaya bermain. Dan jelas memang sudah begitu.
Sama Dengan game kebanyakan. Final Fantasy 7 Remake juga dibagi menjadi beberapa chapter dari panjang yang bervariasi. Menyelesaikan chapter tersebut akan membantu fans untuk mengetahui seberapa jauh mereka dalam game tersebut. Jadi untuk yang ingin tahu. Ini adalah apa yang anda ingin ketahui mengenai final fantasy 7 remake chapter.
Jawaban yang sangat simpel adalah bahwa ada 18 chapter yang ada dalam game. Dengan 26 side mission atau job yang aneh bertebaran. Perlu diingat bahwa odd jobs atau job yang aneh tersebut hanya tersedia di chapter tertentu. dan menyelesaikan semua 26 side quest untuk membuka Best in the Business trophy. Semua itu tidak bisa berhasil hanya dengan sekali permainan saja. Dengan chapter select dibutuhkan untuk menyelesaikan misi sampingan yang tidak ada karena misi sampingan lainnya. Seperti kasus chapter 9 final fantasy 7 remake.
Berikut adalah gambaran lenbgkap dari setiap ff7 remake chapter begitu juga misi sampingan yang mengikutinya. Chapter 1 yaitu The Destruction of Mako Reactor 1. Di chapter 2 Fateful Encounter. Di chapter 3 Home Sweet Slum dengan misi sampingan lost friends, Rat problem, Chadley’s Report, Nuisance in the Factory, On The prowl, Just flew in from the graveyard. Di chapter 4 berjudul Mad Dash, sedangkan 5 Dogged Pursuit, Chapter 6 Light the Way,Chapter 7 Trap is Sprung.
Dalam Chapter 8 yang berjudul Budding Bodyguard ada juga side questnya berjudul The Mysterious Moogle Merchant, A Verified Hero, Paying Respects, Kids on Patrol, Weapons on a Rampage, The Angel of the Slums dan chapter 9 The Town That Never Sleeps misi sampingannya. Burning Thighs , The Price of Thievery, A Dynamite Body, The Party Never Stops, Shears’ Counterattack denagn catatan hanya 3 misi sampingan yang bisa diselesaikan dalam sekali bermain duanya lagi harus dari chapter select